Politik

Soal Gugatan Syarat Usia Capres dan Cawapres, Kapitra Ampera: Ini Cuma Intrik Politik

Terkait judicial review terhadap usia Capres dan Cawapres yang digugat oleh sejumlah partai politik ke MK, hanya dianggap sebagai intrik politik yang terjadi menjelang pemilu 2023, menurut pandangan politisi PDIP, Kapitra Ampera. Dia melihat ketiga agenda politik muncul—terlebih saat ini waktunya sudah dekat dengan puncak kegiatan politik lima tahunan—maka akan selalu ada intrik politik, salah satunya menggaungkan satu dari 20 ...

Read More »

Peresmian Rumah Singgah Kapitra Ampera Dihadiri Ratusan Masyarakat Kampar Riau

Kapitra Ampera meresmikan rumah singgahnya yang berada di Jalan DI Panjaitan, Bangkinang, Kabupaten Kampar, Sabtu 1 Juli 2023 pagi. Peresmian rumah singgah Kapitra Ampera pengacara kondang yang juga merupakan Calon Legislatif (Caleg) DPR-RI dari PDI-P ini dihadiri oleh ratusan warga Bangkinang. Selain dihadiri oleh masyarakat, peresmian rumah singgah Kapitra Ampera itu juga turut dihadiri oleh tokoh masyarakat Kabupaten Kampar, Drs ...

Read More »

KPU RI Tegaskan Pemilu Tetap Dilaksanakan 2024

JAMBITERKINI.COM – Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menegaskan pemilu selanjutnya tetap dilaksanakan tahun 2024. Komisioner KPU RI, Ilham Saputra dalam keterangan persnya, Selasa 17 Agustus 2021 menyatakan bahwa pihaknya patuh terhadap undang-undang (UU). Menurut dia, UU Nomor 7 Tahun 2017 menegaskan bahwa pemilu diselenggarakan pada tahun 2024. “Sebagai lembaga penyelenggara pemilu, KPU dalam menyelengarakan Pemilu dan Pemilihan taat dan patuh ...

Read More »

Kisruh Demokrat, Presiden Jokowi Diminta Tindak Moeldoko

Analis Politik Universitas Paramadina, Khoirul Umam menilai, Presiden Joko Widodo (Jokowi) perlu menindak tegas Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko, usai yang bersangkutan ditetapkan menjadi Ketua Umum Partai Demokrat dalam Kongres Luar Biasa (KLB) yang digelar di Deliserdang, Sumatera Utara (Sumut). Ia menilai “bola” konflik yang Demokrat mengarah ke pemerintah. Itu karena selain pemerintah akan dipusingkan dengan dua kepengurusan partai, KLB ...

Read More »

Ribuan Warganet Voting Ketum Demokrat AHY atau Moeldoko, Ini Hasilnya

Kisruh di tubuh Partai Demokrat terus bergulir. Suasana ‘panas’ pun terasa hingga ke media sosial. Melalui sebuah postingan, warganet mempercai Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sebagai Ketua Demokrat secara konstitusional. Voting warganet sendiri bermula saat akun twitter, @adriCB88 mencuitnya dengan memposting voting ketum demokrat secara konstisional. Jika memilih AHY tekan tombol retweet, jika pilih Moeldoko tekan tombol ‘love/suka’. “Menurut Anda siapakah ...

Read More »

Masa Kampanye Pilkada 2020 Ditetapkan KPU 71 Hari

BATAM – Komisi Pemilihan Umum menetapkan masa kampanye Pemilihan Kepala Daerah 2020 selama 71 hari, dari 11 Juli sampai 19 September 2020. Hal ini dikatakan anggota KPU Batam Zaki Setiawan di Batam, Kepulauan Riau, Senin. Masa kampanye ini lebih singkat dibanding Pilkada 2015 sepanjang 81 hari dan Pemilu Legislatif 2019 selama lebih dari 210 hari. Masa kampanye sesuai peraturan KPU ...

Read More »

Satgas Karhutla Sumsel Diminta Tindak Tegas Pembakar Lahan

SUMSEL – Personel Satuan Tugas Gabungan Siaga Darurat Bencana Asap Sumatera Selatan sedang memburu pembakar lahan yang berpotensi menimbulkan bencana kabut asap pada puncak musim kemarau 2019. “Personel Satgas saat ini berada di tengah-tengah masyarakat 90 desa di sejumlah kabupaten rawan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) dan mereka diperintahkan memburu dan menangkap siapa pun yang diketahui melakukan pembakaran lahan secara ...

Read More »

Titik Api Tahun 2017 Menurun dari 2015-2016

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan pengarahan dalam penanganan kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Jokowi memaparkan, jumlah titik api tahun 2017 sudah menurun. “Pertama, saya ingin memberikan penghargaan bahwa dalam 2 tahun tahun 2016 dan 2017 sudah ada lompatan kemajuan yang sangat signifikan dalam penanggulangan karhutla,” kata Jokowi dalam pidatonya di Istana Negara, Jl Veteran, Jakarta Pusat, Selasa (6/2/2018). Jokowi menunjukkan ...

Read More »

Dari Jambi untuk Indonesia , Pilot Project Waste to Energy Sukses Dioperasikan di Kota Jambi

Determinasi kepemimpinan Wali Kota Jambi DR. H. Syarif Fasha, ME dalam membangun manajemen persampahan yang berwawasan lingkungan dan berkelanjutan, berbuah manis. Pilot project Integrated Resource Recovery Center (IRRC) Waste to Energy (WTE) yang telah dilaksanakan groundbreaking-nya pada September tahun lalu, diresmikan oleh Wali Kota Jambi pada Senin pagi (29/1). Turut hadir pada peresmian tersebut Secretary General UCLG ASPAC Dr. Bernadia ...

Read More »

KPUD Merangin Gelar Rapat Koordinasi Persiapan Alat Peraga Kampenye

Bertempat di ruangan aula Kantor KPUD Merangin,rapat koordinasi persiapan alat peraga Kampanye dan dana kampanye Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Meangin,di gelar secara terbuka oleh komisioner KPUD Merangin Zurhatmi,Juma`t(26/1). Acara yang di hadiri seluruh komisioner KPUD Merangin,Panwas Kabupaten,Serta tim sukses dari tiga Pasangan calon Bupati dan wakil Bupati Merangin,selain itu juga acara juga di amankan oleh beberapa anggota kepolisian. Adapun ...

Read More »
Exit mobile version