Tag Archives: Regional

KI Riau Prioritaskan Penyelesaian Sengketa Informasi 2025 Jelang Akhir Masa Jabatan

PEKANBARU — Komisi Informasi (KI) Provinsi Riau menggesa penyelesaian sengketa informasi register tahun 2025 yang telah memasuki sejumlah tahapan persidangan di majelis KI Riau. Langkah ini menjadi prioritas utama komisioner pada sisa masa jabatan yang hanya tinggal beberapa bulan. Wakil Ketua KI Riau, Junaidi, S.Kom., M.Ikom, menyampaikan hal tersebut usai memimpin rapat komisioner, Kamis, 22 Januari 2026. Ia menegaskan, penyelesaian sengketa informasi ...

Read More »