Teknologi

25++ Nomor Telepon Darurat Mudik Lebaran 2024, Call Center Jalan Tol, Ambulans hingga Polisi

Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H atau Lebaran 2024, jutaan orang di seluruh Indonesia bersiap-siap untuk melakukan perjalanan mudik ke kampung halaman mereka. Namun, dalam momen yang penuh kegembiraan ini, penting bagi kita untuk tetap siap menghadapi segala kemungkinan yang mungkin terjadi selama perjalanan. Salah satu langkah penting yang dapat kita ambil adalah mempersiapkan nomor telepon darurat yang dapat ...

Read More »

Mobil Listrik Gagal, Apple Kini Berambisi Garap Robot

Apple berambisi mengembangkan produk baru yang revolusioner untuk mendominasi pasar setelah gagal mengembangkan produk mobil listrik. Pengamat Apple sekaligus jurnalis Bloomberg, Mark Gurman mengungkapkan kalau Apple kini sedang mengembangkan robot pribadi. Tujuannya, perusahaan ingin mengembangkan mesin yang tidak memerlukan campur tangan manusia. Proyek robot ini memang masih dalam tahap awal. Namun mereka sudah mulai mengerjakan robot yang dapat mengikuti sang ...

Read More »

Mobil Listrik Gagal, Apple Kini Berambisi Garap Robot

Apple berambisi mengembangkan produk baru yang revolusioner untuk mendominasi pasar setelah gagal mengembangkan produk mobil listrik. Pengamat Apple sekaligus jurnalis Bloomberg, Mark Gurman mengungkapkan kalau Apple kini sedang mengembangkan robot pribadi. Tujuannya, perusahaan ingin mengembangkan mesin yang tidak memerlukan campur tangan manusia. Proyek robot ini memang masih dalam tahap awal. Namun mereka sudah mulai mengerjakan robot yang dapat mengikuti sang ...

Read More »

Samsung lihat ketidakpastian ekonomi, akan manfaatkan peluang dalam AI

Pembuat chip memori terbesar Samsung Electronics Co. mengatakan bahwa ketidakpastian makroekonomi diperkirakan akan tinggi tahun ini namun berjanji untuk memanfaatkan peluang baru dalam kebangkitan kecerdasan buatan (AI). “Meskipun ketidakpastian dalam lingkungan makroekonomi diperkirakan akan tinggi pada tahun ini, peluang baru juga akan meningkat melalui inovasi teknologi generasi mendatang, seperti era AI skala penuh,” kata Wakil Ketua dan CEO Samsung Electronics ...

Read More »

Google Pixel 8 bakal dapatkan Find My Device terbaru

Perangkat Google seri Pixel 8 dikabarkan akan mendapatkan fitur pelacak ponsel hilang Find My Device versi terbaru yang tetap bisa berfungsi meskipun ponsel dalam keadaan mati. Find My Device akan hadir pada perangkat yang berjalan dengan sistem operasi Android 15. Pengulas teknologi Mishal Rahman, melansir laporan Android Police, Sabtu, mengatakan kemungkinan Find My Device akan hadir pada Google Pixel 8 dan Pixel 8 Pro ke atas. “Tetapi tidak ...

Read More »

Digital Farming Berkontribusi Terhadap Produktivitas Pertanian di Daerah Tropis, Bagaimana Caranya?

Teknologi digital semakin mengukuhkan perannya dalam mendukung sektor pertanian, khususnya di daerah tropis. Menurut para ahli, penerapan digital farming membawa sejumlah manfaat signifikan yang dapat meningkatkan produktivitas dan keberlanjutan pertanian. Apa Itu Digital Farming? Digital farming, atau juga dikenal dengan pertanian digital, adalah integrasi teknologi dalam berbagai aspek manajemen peternakan dan pertanian, serta proses lain yang berkaitan dengan pengelolaan sumber ...

Read More »

Facebook dan Instagram Mulai Blokir Konten Berita di Kanada

Meta telah mulai memblokir semua konten berita di Facebook dan Instagram di Kanada, sebuah perubahan yang diharapkan dapat dilihat oleh semua pengguna di negara tersebut dalam “beberapa minggu ke depan”. Langkah itu sebagai tanggapan terhadap Undang-Undang Berita Online negara itu, yang akan mewajibkan perusahaan teknologi seperti Meta dan Google untuk bernegosiasi dan membayar penerbit untuk konten berita mereka. Dilansir laman The Verge, Rabu (2/8/2023), pemblokiran tidak ...

Read More »

Spesifikasi dan Harga Poco X5 Pro 5G yang Resmi Masuk Indonesia

Poco X5 Pro 5G akhirnya resmi diluncurkan ke Indonesia. HP Poco ini dirilis bersamaan dengan seri flagship, Poco F5. Head of Marketing Poco Indonesia, Andi Renreng menyatakan kalau Poco X5 Pro ditujukan untuk malangan Gen Z yang menginginkan ponsel dengan performa tinggi berkat prosesornya. “POCO X5 Pro 5G merupakan seri terbaru dan terbaik dari keluarga POCO X Series yang telah dikenal dengan keunggulan di sektor performa berkat ...

Read More »

Xperia Pro-I, HP yang Disebut ‘The Camera dari Sony

JAMBITERKINI.COM – Sony memamerkan ponsel terbarunya yang bernama Xperia Pro-I, yaitu ponsel yang kameranya memakai sensor 1 inch. Sensor 1 inch ini ‘dipinjam’ dari RX100 VII, lini kamera compact premium yang sering mendapat kamera compact terbaik. Sony sendiri mengklaim kalau Xperia Pro-I ini sebagai ‘camera phone’, dan secara internal mereka menyebutnya sebagai ‘The Camera’. Di portfolio ponsel Sony, ponsel ini ...

Read More »

Miliki Performa Extra, Inilah Oppo A96

JAMBITERKINI.COM – Melalui media sosialnya, OPPO Indonesia resmi merilis perangkat terbaru A96 pada Kamis (7/4/) kemarin. Seri penerus A95 ini menawarkan performa extra yang bisa dinikmati para penggunanya, mulai dari daya baterai, layar, kamera, hingga desain eksterior. “OPPO A96 resmi meluncur hari ini dengan membawa berbagai keunggulan yang menjadi jawaban atas kebutuhan konsumen kami di Indonesia yakni perangkat dengan standar ...

Read More »