kesehatan

Memasuki Usia 40-an? Ini Cara Menghilangkan Flek Hitam di Wajah

JAMBITERKINI.COM – Ketika usia semakin bertambah khususnya saat mencapai umur 40, flek hitam bermunculan dan sulit dihilangkan. Berikut cara menghilangkan flek hitam di wajah. Ada beberapa faktor yang menyebabkan timbulnya flek hitam di wajah. MD Health mengungkapkan bahwa flek hitam di wajah muncul akibat pigmentasi melanin dan kulit kering karena paparan sinar matahari yang berlebihan, proses penuaan dini, stres, perubahan ...

Read More »

Ternyata Ini yang Tidak Boleh Dilakukan Setelah Vaksin Booster

JAMBITERKINI.COM – Vaksin booster COVID-19 telah mulai diberikan sejak pertengahan Januari 2022 sebagai salah satu perlindungan dalam menghadapi varian Omicron. Vaksin booster adalah suntikan vaksin dosis ketiga yang diberikan untuk memperkuat antibodi dalam melawan virus corona penyebab Covid-19. Syarat penerima vaksin booster adalah orang berusia 18 tahun ke atas, yang sudah mendapatkan vaksin COVID-19 lengkap atau vaksin COVID-19 dua dosis ...

Read More »

Wow! Ternyata Deretan Jamu Ini Bisa Dijadikan Jamu Pelangsing

JAMBITERKINI.COM – Ingin minum jamu pelangsing namun masih takut jika ada efek sampingnya? Tenang, beberapa pilihan jamu ini bisa diminum sebagai pelengkap diet. Saat ini, ada banyak produsen jamu pelangsing yang memberi label bahwa produknya dapat menurunkan menurunkan berat badan dengan cepat. Namun, tidak semua sehat bagi tubuh. Bahkan beberapa jamu pelangsing sudah dicampur dengan bahan kimia yang dapat membahayakan ...

Read More »

Ini Cara Mudah Mencegah Obesitas

JAMBITERKINI.COM – Cara mencegah obesitas penting diketahui masyarakat sejak dini. Pasalnya, obesitas tidak hanya sekadar kelebihan berat badan, tetapi juga termasuk dalam kategori penyakit hingga memicu penyakit yang mematikan, seperti jantung, ginjal, dan diabetes. “Obesitas itu tidak hanya sekedar kelebihan berat badan sehingga masuk dalam kategori penyakit,” kata Koordinator Substansi P20MGM Kementerian Kesehatan (Kemenkes RI), dr Esti Widiastuti, M.ScPH dalam ...

Read More »

Sering Overthinking? Inilah Cara Mengatasinya

JAMBITERKINI.COMĀ – Pernah dengar apa Itu overthinking? Overthinking bisa terjadi pada siapa saja. Biasanya seseorang akan menebak-nebak setiap keputusan yang telah dibuatnya, dan membayangkan semua skenario terburuk dalam hidup. Kondisi ini memang melelahkan. Tapi, overthinking adalah kebiasaan yang sulit dihilangkan. Faktanya, semakin lama memikirkan sesuatu, maka semakin sedikit waktu dan energi yang dimiliki untuk melakukan tindakan produktif. Tentu saja, overthinking bisa ...

Read More »

Terus Menurun, Inilah Covid-19 RI dalam Seminggu

JAMBITERKINI.COM – Indonesia mencatat 11.585 kasus baru COVID-19, Minggu (13/3/2022). Sedangkan kasus aktif kini tercatat sebanyak 342.896 kasus. Angka itu dibarengi dengan 25.854 pasien sembuh dan 215 pasien COVID-19 meninggal dunia. Dengan penambahan angka hari ini, kini total pasien sembuh menjadi 5.395.433 dan pasien meninggal dunia menjadi 152.166. Sedangkan total spesimen diperiksa hari ini sebanyak 170.840 dan suspek sebanyak 9.260. ...

Read More »

Mie instan dan Soda, Inilah Makanan Pemicu Asam Lambung

JAMBITERKINI.COM – Pemicu asam lambung naik tak hanya dari pola hidup yang buruk, seperti stres, begadang, dan lainnya, tetapi juga bisa berasal dari makanan yang kurang sehat. Apabila asupan makan yang masuk ke dalam tubuh tidak diperhatikan dapat memicu asam lambung tinggi dan mengakibatkan penyakit mag. Jika sudah terjadi, pengidap disarankan untuk meminum air putih atau obat antasida untuk mengendalikan ...

Read More »

Ini Makanan untuk Pasien Omicron Saat Isoman

JAMBITERKINI.COM – Kasus baru COVID-19 varian Omicron masih terus bertambah. Tak sedikit keluarga yang terpaksa harus menjalani isolasi mandiri (isoman). Omicron memang disebut tidak menunjukkan gejala seberat varian Delta, sehingga banyak yang disarankan untuk isoman. Para penderitanya sendiri banyak yang mengeluhkan demam hingga sakit tenggorokan. Beda gejala Omicron dan influenza Berikut beberapa gejala khas COVID-19 varian Omicron: Kecil kemungkinan mengalami ...

Read More »

Waspada Jika Ada Gejala Seperti Ini, Inilah Ciri-ciri Omicron Pada Kulit

JAMBITERKINI.COM – Sejumlah pakar mengklaim bahwa gejala COVID-19 varian Omicron mirip dengan penyakit flu biasa. Hal ini diungkapkan oleh dr Erlina Burhan, Ketua Pokja Infeksi Pengurus Pusat Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI), pada konferensi pers virtual bertajuk ‘Perkembangan Terkini kasus COVID-19 varian Omicron’, “Gejalanya mirip memang (dengan flu biasa) batuk, pilek, hidung tersumbat kemudian cairan di hidung atau meler, dan ...

Read More »

Selamat Tinggal Lemak, Ini Olahraga Ampuh Turunkan Berat Badan

JAMBITERKINI.COM – Olahraga adalah salah satu kunci seseorang yang ingin menurunkan berat badan selain menjalani diet. Cara ini terbukti dapat membakar kalori di dalam tubuh yang berguna untuk mencapai berat badan ideal. Selain membantu menurunkan berat badan, olahraga juga bermanfaat untuk meningkat suasana hati, menguatkan tulang, hingga mengurangi risiko terkena penyakit kronis. Dikutip dari detik.com, ini olahraga yang patut untuk ...

Read More »